Ole Gunnar Solskjaer tidak akan memberikan janji yang manis

Bos Manchetser United, Ole Gunnar Solskjaer tidak akan memberikan janji yang manis terkait masa depan yang cerah bersama United pada musim depan. Solskjaer langsung mengungkapkan bahwa skuat tersebut masih belum bsiap untuk menjadi penantang juara pada musim 2019/2020.

Pada musim depan Manchester United akan terancam tidak bisa bermain di Liga Champions, pasalnya pada saat ini peringkat mereka masih berada di posisi ke 6 Klasemen yang di karenakan dari awal musim sampai pertengahan musim mereka bermain buruk.

Namun ketika Ole Gunnar Solskjaer datang sebagai pelatih United, ia akan langsung melakukan cuci gudang di dalam skuatnya agar bisa bersaing ketat di Papan atas. Managemen Manc United akan memberikan dana yang cukup besar agar Solskjaer kembali membangun tim nya tersebut.

Solskjaer juga menilai bahwa tim nya tersebut tidak akan bisa langsung menjadi Juara pada musim depan walau kini United akan belanja besar besaran. namun menurut Solskjaer ia akan memberikan setidaknya perawanan kepada tim lain agar bisa berada di posisi papan atas.

Dengan ada nya Manchester City dan Liverpool. skuat untuk United sendiri masih membutuhkan standart seperti City dan Liverpool agar bisa bersaing ketat untuk menantang Gelar yang lebih serius lagi.

Tentu saja saya akan tetap optimis bahwa di musim depan saya akan mencoba melakukan perubahan di skuat saya, dan saya rasa mungkin di musim depan Mu masih belum bisa bersaing dalam Gelar Juara tapi setidaknya bisa memberikan perlawanan yang baik. “tutup Solskjaer .